KavoApp Penghasil Uang Asli atau Scam?

KavoApp Penghasil Uang

Apakah kamu ingin berkenalan dengan aplikasi yang sudah terdaftar di Play Store dan 1 poinnya bernilai 14.400 rupiah? Mari cari tahu lebih jelas tentang aplikasi KavoApp tersebut di bawah ini.

Kamu yang sering mencari infomasi tentang aplikasi penghasil uang gratisan tentuntahu ada dua versi dari apk tersebut.

Ada yang sudah terdaftar di Play Store maupun Apple Store dan ada yang tidak terdaftar. Konon katanya jika aplikasi yang sudah ada di Store maka lebih bebas dari penipuan.

Benarkah? Belum tentu juga loh, untuk itu, lebih baik kamu simak terlebih dahulu ya. Baca sampai tuntas tentang review KavoApp penghasil uang berikut ini.

Sekilas Tentang KavoApp Penghasil Uang

Di dalam aplikasi ini, ada segudang cara menghasilkan uang yang bis akamu pilih. Misalnya saja misi menambahkan pengguna baru, menonton video dan banyak lagi misi lainnya.

Nantinya, jika kamu berhasil mengerjakan misi sesuai dengan perintah yang ada maka kamu akan mendapatkan poin. Poin tersebutlah yang bisa ditukarkan dengan uang sungguhan.

Tidak tanggung-tanggung loh! 1 poin saja nilainya adalah Rp. 14.400 rupiah. Lantas, bagaimana cara kamu mendapatkan banyak uang dengan aplikasi ini? Simak terus informasinya.

Cara Daftar dan Menghasilkan Uang

Dimana-mana, kamu memang dituntut untuk mendaftarkan akaun terlebih dahulu, bukan? Begitu juga dengan KavoApp ini. Cara atau tutorial menghasilkan uangnya adalah:

  1. Pertama-tama kamu cari aplikasi ini di Play Store. Ketikkan saja namanya atau langsung dari link ini: https://play.google.com/store/apps/details?id=com.reward.kavoapp
  2. Kemudian kamu akan diajak untuk bergabung baik langsung dengan akun Facebook ataupun Gmail.
  3. Isi data yang dibutuhkan kemudian kirim. Biasanya verifikasi akun tidak terlalu lama, namun tunggu hingga 24 jika belum diproses juga.
  4. Cari menu misi dan kerjakan misi yang tersedia. Ada yang nonton video saja, kamu juga bisa menambahkan teman dan dapatkan komisi affliasi.

Apakah KavoApp Penipuan? 

Sayangnya mimin juga harus menjawab iya. Sebab kamu akan menemukan level membership yang berbeda-beda di aplikasi tersebut. Dan tentu saja ini sudah menjadi indikasi money game, bukan?